CorelDraw merupakan perangkat lunak desain grafis yang terkenal dikalangan para desain grafis. Bahkan terkadang menguasai CorelDraw masuk dalam salah satu syarat dalam melamar pekerjaan tertentu.
Kini perangkat lunak CorelDraw telah menjadi pusat perhatian sebab perangkat ini sangat sesuai digunakan bagi para pemula maupun profesional.
Bagi kamu para pemula yang ingin mencoba menggunakan perangkat CorelDraw, berikut adalah daftar shortcut CorelDraw beserta fungsinya yang tentunya akan sangat membantu kamu dalam membuat sebuah proyek di perangkat CorelDraw.
Daftar Isi
1. Shortcut Umum
Shortcut ini merupakan yang paling umum digunakan oleh semua pengguna baik pemula maupun profesional tentu tidak lepas dari penggunaan shortcut ini.
- CTRL + A = Pilih semua
- CTRL + B = Tebal
- CTRL + C = Salin
- CTRL + D = Duplikat
- CTRL + E = Ekspor
- CTRL + G = Grup
- CTRL + I = Impor
- CTRL + J = Opsi
- CTRL + K = Break Apart
- CTRL + N = Baru
- CTRL + O = Buka
- CTRL + P = Cetak
- CTRL + Q = Kurva
- CTRL + S = Simpan
- CTRL + T = Memformat Teks
- CTRL + U = Pisahkan grup
- CTRL + V = Tempel
- CTRL + X = Potong
- CTRL + Z = Membatalkan
- F1 = Help CorelDraw
- F2 = Zoom
- F3 = Untuk mengurangi ukuran
- F4 = Pas di jendela
- F5 = Alat tangan gratis
- F6 = Alat Persegi Panjang
- F7 = Lingkaran alat elips
- F8 = Alat teks
- F9 = Layar penuh
- F10 = Alat bentuk
- F11 = Isi air mancur
2. Shortcut Align
- C = Mensejajarkan dengan pusat vertikal
- E = Mensejajarkan dengan pusat horizontal
- P = Mensejajarkan pada tengah halaman
- T = Rata tengah
- B = Rata bawah
- R = Rata kanan
- L = Rata kiri
- Alt + F12 = Mensejajarkan dengan garis dasar
Baca Juga Belajar Cyber Security Secara Otodidak untuk Pemula
3. Shortcut Dockers
- Alt + F2 = Dimensi linier
- Alt + F3 = Lens
- Alt + F6 = Symbols manager
- Alt + F7 = Posisi
- Alt +F8 = Rotasi
- Alt + F9 = Skala dan cermin
- Alt + F10 = Ukuran
- Alt + F11 = Masukkan simbol dan karakter khusus
- Alt + F12 = View manager
4. Shortcut Pengaturan Objek
Shortcut ini dapat kamu gunakan dalam mengatur objek yang saling tumpang tindih ataupun saling bersinggungan.
- Ctrl + Page up = Samping
- Shift + Page up = Belakang
- Shift + Page down = Depan
- Ctrl + Page down = Belakang Awal
Baca Juga Mengapa OS Mesin ATM Tidak Menggunakan Linux dan Lebih…
5. Shortcut Pengaturan Teks
n berbagai font dan ukuran yang bervariasi. Berikut ini adalah pintasan yang bisa kamu gunakan untuk mengatur teks.
- Shift + Home = Untuk memulai baris.
- Shift + Left arrow = Memilih karakter ke arah kiri.
- Shift + Right arrow = Memilih karakter ke arah kanan.
- Shift + Page down = Memilih sekaligus satu halaman.
- Shift + Down arrow = Memilih sekaligus satu baris.
- Ctrl + Shift + Left arrow = Memilih kata ke arah kiri.
- Ctrl + Shift + Page Up = Untuk memulai teks.
- Ctrl + Shift + Right arrow = Memilih kata ke arah kanan.
- Ctrl + Shift + Home = Untuk memulai bingkai.
Demikian daftar shortcut dari perangkat lunak Corel Draw berserta kegunaannya. Selamat mencoba buat kamu yang masih pemula dalam menggunakan Corel Draw.